Cara Memasukkan kode HTML di Postingan

Pernahkah anda mencoba untuk memasukkan kode html di dalam postingan blog anda tetapi yang muncul berbeda dengan sebelumnya?
ketika anda memasukkan
kode html di dalam postingan blog anda maka pasti ketika anda ingin menerbitkannya kode html tersebut langung berubah, padahal yg ingin anda terbitkan hanyalah berupa kodenya saja bukan berupa hasilnya.
dan sudah berapa carakah yang anda coba untuk memasukkan
kode html tersebut ke dalam postingan anda yang ketika diterbitkan hanya berupa kodenya saja bukan berupa hasilnya?
lalu apakah anda sudah berhasil untuk memasukkan
kode html tersebut ke dalam postingan anda yang ketika diterbitkan hanya berupa kodenya saja bukan berupa hasilnya?
jika sudah maka saya ucapkan selamat, namun jika belum harap anda simak langkah-langkah Cara Memasukkan kode HTML di Postingan berikut di bawah ini:



<a href="http://za-enal.blogspot.com">http://za-enal.blogspot.com</a>

2. buka http://centricle.com/
3. copy pastekan kode yang ada di nomor satu ke dalam kotak
4. klik encode
5. maka kode


<a href="http://za-enal.blogspot.com">http://za-enal.blogspot.com</a>
Akan berubah menjadi,


6. copy pastekan kode tersubut ke dalam postingan anda
7. selesai

bagaimana,,mudah bukan???
jika web diatas tidak bisa coba yang ini :
http://blogcrowds.com/
http://www.eblogtemplates.com/
http://www.opinionatedgeek.com/

Semoga Artikel "Cara Memasukkan kode HTML di Postingan" bermanfaat, Salam Blogger !
0 Komentar untuk "Cara Memasukkan kode HTML di Postingan"

"Thanks telah mampir dan Berkomentar Disini, yo kita saling vote dan comment"

Back To Top